Cabang-Cabang Seni Rupa

2 min read

Seni Rupa

Seni rupa di bagi menjadi dua kelompok, yaitu seni rupa murni dan desain.

A. Seni Rupa Murni

Seni rupa murni (pure art; fine art) adalah cabang seni rupa yang terlepas dari unsur-unsur praktis.  Seni rupa murni menghususkan pada karya seni berdasarkan kreativitas, dan ekspresi yang sangat pribadi.

seni rupa murni dapat dikelompokan menjadi, seni lukis, seni patung, seni grafis, seni kramik, dan seni kriya.

1. Seni lukis

seni lukis adalah seni rupa yang berdimensi dua. Seni lukis biasa disebut lukisan, umumnya di buat diatas kain kanvas, dengan bahan berbagai cat. Objek dan gaya serta aliran lkisansangat beragam

2. Seni Grafis

seni grafis adalah cabang seni rupa murni yang berwujud dua dimnesi dan dikerjakan dengan teknik cetak. Teknik seni grafis sendiri dapat dibuat dengan teknik sablon, cukil kayu, etsa( pengasaman pada bahan metal) dan lito9 pencetakan dengan bahan baku batu litho) . seiring dengan perkembangan teknologi, seni grafis juga sudah menggunakan teknik komputerisasi.

3. Seni Patung

seni patung adalah cabang seni rupa yang berwujud 3 dimensi ( tidak datar). sebagai media seni patung kerap digunakan batu, kayulogam, lilin

4. Seni Keramik

Seni keramik adalah seni yang berbentuk tiga dimensi dengan bahan dasar, tanah  liat, kaolin, atau jenis tanah lainnya. Teknik dasar dari seni keramik adalah pengerasannya dengan dibakar.

5. Seni Kriya

seni kriya adalah seni rupa berwujud dua atau tiga dimensi, baik yang memiliki guna praktis maupun guna hias. Seni kriya menggunakan bahan bahan bebas sepanjang bahan bahan tersebut dapat di gunakan untuk membuat karya. conoth, kursi berukir.

Karya seni rupa murni memiliki guna sebagai penggali keindahan baru, disamping sebagai benda pajang di gaaleri, musium, ataupun koleksi pribadi. karya seniman yang bermutu (masterpiece) memiliki nilai jual yang tinggi dan dapat dilelang oleh galeri termuka.

B. Desain

desain (design) sering disebut dengan seni terapan, seni terpakai, seni industri, atau seni guna. Namun, seiring perkembangan jaman, memasuki abad 20, istilah desain mengalami perluasan makna, yitu kegiatan manusia yang berupaya unutk memecahkan masalah kebutuhan fisik. Berbeda dengan seni rupa murni, desain merupakan   kegiatan seni rupa yang berpangkal dari unsur-unsur objektif. Unsur-unsur objektif yang dimaksud adalah unsur guna, ekonomi produksi, promosi, dan kebutuhan masyarakat. Desain menjadi bagian dunia kesenirupaan karena karena bentuk akhir suatu desain harus indah, berguna dan dapat diterima masyarakat. Desian merupakan seni rupa yang lebih praktis, terutama untuk kebutuhan sehari-hari. Seperti membuat pakaian, bentuk rumah sampai penataan ruangan, meja, kursi almari, merancang iklan, ataupun membuat pernak-pernik hiasan.

Cabang-cabang desain dapat dikelompokan menjadi beberapa bentuk. Yaitu

1.Desain Prodak (industrial desain)

desain prodak adalah cabang seni rupa yang berupaya untuk memecahkan persoalan kebutuhan masayrakat akan peralatan dan benda-benda sehari-hari untuk menunjang kegiatan. Misal, mebel, alat rumaah tangga yang lain, alat transportasi, alat tulis, alat makan, alat kedokteran, perhiasan, pakaian sepatu, perkakas pertukangan mainan anak, cindera mata, alat kebersihan,

2. Desian Grafis. Desain Komunikasi Visual.

desain garafis adalah cabang seni rupa yang berupaya untuk memecahkan kebutahan masyarakat akan komunikasi rupa yang dicetak, seperti poster, undangan , majalah,surat kabaar, logo perusahaan, kemasan, buku. Desain grasif pada saat ini mengalami perkembangan dengan ruang lingkupnya meliputi multimedia dana fotografi.

3. Desain Arsitetur

Ada dua pandangan yang melihat arsitektur dari pandangan keahlian teknik( insinyur)  dan pandangan arsitektur sebagai kealhian dari seni. Arsitektur adalah suatu upaya untuk memecahkan kebutuhan hidup akan huniaan masyarrkat yang indah dan nyaman. Seperti rumah tinggal, prkantorana, sarana rekreasi, stadion, rumah sakit, tempat ibadah, bangunan umum, sekolah ,hotel, apartemen, hingga bangunan industri

4. Desain Interior

desain interior adalah desain yang berupaya untuk memecahkan kebutuhana akan ruag yang nyaman seperti hotel, rumah sakit, musium,  restoran, perkantoran, pusat hiburan, sampai ruang dapur, kamar mandi. banyak yang berpandangan bahwa desain interior adalah bagin dari arsitektor dan menjadi kesatuan yang utuh desain tata ruang secara keseluruhan. Namun seiring dengan kemajuan desain interior berubah menjadi sebuah profesi yang mantap.

Demikian artikel tentang cabang-cabang seni rupa, semoga dapat menambah wawasan kita bersama. 

Laporan Praktikum Efek Fotolistrik

Efek Fotolistrik Bab I. Pendahuluan A. Latar Belakang Efek fotolistrik adalah fenomena terlepasnya elektron logam akibat disinari cahaya. Ditinjau dari perspektif sejarah, penemuan efek...
Ananda Dwi Putri
9 min read

Laporan Praktikum Tetes Minyak Milikan

Tetes Minyak Milikan Bab I. Pendahuluan A. Latar Belakang Elektron merupakan suatu dasar penyusun atom. Inti atom terdiri dari elektron (bermuatan negatif) dan proton...
Ahmad Dahlan
7 min read

Makalah Sifat Fantasi Dalam Tinjauan Psikologi

Sifat Fantasi Bab I. Pendahuluan Pada dasarnya psikologi mempersoalkan masalah aktivitas manusia. Baik yang dapat diamati maupun tidak secara umum aktivitas-aktivitas (dan penghayatan) itu...
Wahidah Rahmah
4 min read

Leave a Reply